Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) mengadakan Upacara Pemberangkatan Sukarelawan Olimpiade dan Paralimpiade Musim Dingin Beijing 2022 serta Upacara Peluncuran Pusat Layanan Panggilan Multibahasa Pertandingan Oimpiade, Selasa 18 Januari.
Belakangan ini, daftar Proyek Prioritas Dana Ilmu Sosial Nasional Tiongkok atau National Social Science Funds of China (NSSFC) 2021 dikeluarkan. Empat proyek Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) termuat dalam daftar tersebut dengan peringkat ke-21 dalam negeri.
Forum Akademi Tiongkok dan Luar Tiongkok Insititut Konfusius BFSU diselenggarakan dengan penggabungan cara online dan offline pada Kamis 9 Desember.
Sidang Hasil dan Pemberian Penghargaan Terkait Peringatan HUT Ke-80 Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) digelar di Balai Pertemuan Internasional Gedung Pusat Studi Bahasa Arab pada Rabu 8 Desember.
Upacara pembukaan program pelatihan sukarelawan Olimpiade Musim Dingin 2022 Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) diselenggarakan pada Rabu 10 November.
Pertemuan Tahunan Cabang Asosiasi Pendidikan Tiongkok (Chinese Society of Education) untuk Pendidikan Internasional 2021 dan Forum Pendidikan Komparatif dan Pendidikan Internasional BFSU Ke-2 diadakan pada Sabtu 23 Oktober.
Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) menggelar Konferensi Peringatan HUT Ke-80 pada Minggu 26 September.
Upacara Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2021 Universitas Bahasa-bahasa Asing Beijing (BFSU) digelar dengan meriah di gimnasium kampus pada hari Selasa 7 September.
Penerbit Pengajaran dan Penelitian Bahasa-bahasa Asing menyelenggarakan konferensi peluncuran buku Indeks Global 2021 pada Jumat 3 September.